Idebisnis.id – Berikut ini rekomendasi ide bisnis jelang Natal terbaru, peluang usaha omset ratusan juta, bisa coba ini!
Bagi sobat yang sedang mencari rekomendasi ide bisnis jelang Natal terbaru, sobat bisa melihat beberapa peluang di bawah ini.
Disamping prospeknya besar, beberapa ide bisnis jelang Natal terbaru ini juga tidak sulit untuk kamu jalanin.
Tidak perlu khawatir masalah target pasarnya, sebab bisnis ini rata-rata sedang dicari orang ketika Natal.
Adapun 5 rekomendasi ide bisnis jelang Natal terbaru tersebut cek informasi lengkapnya di bawah ini.
Pengertian Natal
Sebelum kta membahas lebih lanjut berkaitan dengan ide bisnis jelang Natal terbaru, mari sejenak kita pahami kembali apa itu natal, dan tujuannya bagaimana.
Kata “natal” diserap dari bahasa Portugis, yaitu natal, yang diturunkan dari ungkapan bahasa Latin Dies Natalis (Hari Lahir), merupakan bentukan kata kerja nāscor (nāsceris, nāscī, nātus sum).
Kata tersebut juga dipakai dalam bahasa-bahasa Roman lainnya, seperti natale (Italia), dan nadal (Katala).
Kata natal dalam bahasa Spanyol mulai usang dan secara bertahap kata navidad mulai sering dipakai untuk merujuk hari natal.
Dalam Alkitab bahasa Indonesia sendiri tidak dijumpai kata “Natal”, yang ada hanya kelahiran Yesus.
Natal adalah hari yang penuh kegembiraan, karena Yesus Kristus telah lahir ke dunia.
Yesus lahir untuk membawa damai dan mengajarkan kasih kepada sesama manusia, sebab itu Natal menjadi sukacita yang besar.
Hari Raya Natal merupakan hari besar dan sangat dinanti-nantikan oleh umat Katolik di seluruh dunia. Hari Raya Natal bertujuan memperingati kelahiran Sang Juru Selamat Yesus Kristus.
Ada 5 Rekomendasi Ide Bisnis Jelang Natal Terbaru, Peluang Usaha Omset Ratusan Juta, Bisa Coba Ini !
Nah setelah kita mengingat kembali apa itu Natal, mari kita cara rekomendasi ide bisnis yang cocok dijual ketika Natal.
Berikut ini 5 rekomendasi ide bisnis jelang Natal terbaru untuk sobat Idebisnis.id sekalian, yaitu diantaranya:
1. Bisnis Parsel
Natal identik dengan parselnya. Jadi bagi kamu yang bisa dan memiliki keahlian membuat parsel, yuk cobain bisnis ini.
Biasanya hampers Natal kebanyakan yang diberikan untuk merayakan Natal adalah parsel.
Parsel adalah sebuah paket yang disertai dengan nama dan alamat penerima, sehingga dapat dikirim melalui pos atau jasa pengiriman paket ekspres.
Hampers Natal adalah sebuah kotak atau keranjang yang berisi berbagai macam barang-barang yang berkaitan dengan Natal, seperti kue kering, coklat, minuman, dan lain-lain.
2. Kue Kering
Selain parsel, Natal juga identik dengan kue kering yang beraneka macamnya. Ada yang dihias berbentuk pohon natal, ataupun berbentuk Santa.
Kue kering itu adalah kue dengan kadar air yang minimal, sehingga dapat tahan disimpan lebih lama daripada kue basah.
Kue kering ini biasanya memiliki bertekstur keras tetapi renyah karena dibuat dengan cara dipanggang memakai oven.
Kue kering memiliki daya tahan yang cukup lama. Sehingga cocok dijadikan ide bisnis jelang Natal terbaru.
3. Pernak Pernik Natal
Pernak pernik natal merupakan berbagai jenis dekorasi yang digunakan untuk mempercantik seluruh bagian bagian rumah.
Jadi sobat bisa menjual pohon Natal, wreath, lonceng, lampu Natal, pita merah, ornamen keping salju, ornamen topi sinterklas dan lain-lain.
4. Catering
Perayaan Natal tentu juga identik dengan makan dan kumpul-kumpul bersama keluarga, jadi sobat bisa membuka usaha catering.
5. Menjual Pakaian Natal
Ciri khas lain dari Natal adalah warna baju yang dikenakan ketika Natal, bisanya identik dengan warna merah dan hijau.
Jadi, itu bisa menjadi peluang ide bisnis jelang Natal terbaru yang bisa kamu jadikan referensi.
Nah itulah 5 rekomendasi ide bisnis jelang Natal terbaru untuk kamu sekalian. Jika kamu mau berusaha banyak ide bisnis yang bisa kamu jalankan. Semoga informasi ini bermanfaat, terima kasih.